PERCOBAAN 1
Rangkaian JK flip-flop didalamnya terdapat R-S flip-flop hal ini dikarenakan JK flip-flop merupakan pengembangan dari RS flip-flop. J-K Flip-flop merupakan flipflop yang
tidak memiliki kondisi terlarang atau yanng berarti diberi berapapun inputan asalkan
terdapat clock maka akan terjadi perubahan pada keluaran atau outputnya.
D Flip-flop merupakan salah satu jenis
flip-flop yang dibangun dengan menggunakan flip-flop R-S . Perbedaan dengan R-S
flip-flop terletak pada inputan R, dan D Flip-flop inputan R terlebih dahulu
diberi gerbang NOT.
5. Video Percobaan [Kembali]




.jpeg)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar